
Kita mengenal tempe sebagai makanan tradisional. Meskipun harus diakui sekarang tempe dengan industri pertaniannya, ternyata berbahan baku kedelai GMO atau kedelai impor. Nah sepasang suami istri, alumni fakultas Teknologi Pertanian UGM, mencoba melakukan cara berbeda. Berdasar dari hasil riset kedelai dan pemberdayaan petani kedelai, muncullah produk ATtempe. Yaitu tempe dengan bahan dari kedelai lokal Non GMO. Produk tempe lokal ini mengusung konsep sehat, berkelanjutan.



Leave a Reply